PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN KERJASAMA TIM TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN SEMANGAT KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING studi kasus pada PT Equityworld Futures Semarang

Della Khanifatul Amalia*  -  Universitas Islam Sultan Agung Semarang, Indonesia
Marno Nugroho  -  Universitas Islam Sultan Agung

(*) Corresponding Author

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan dan kerjasama tim terhadap kinerja karyawan melalui semangat kerja. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT Equityworld Futures Semarang yang sudah bekerja minimal selama 2 tahun, dengan sampel menggunakan puporsive sampling , pengambilan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan keluaran SPSS. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa kepemimpinan dan kerjasama tim berpengaruh positif signifikan terhadap semangat kerja. Kepemimpinan dan tim kerjasama berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan dan semangat kerja berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan serta semangat kerja mampu menjadi variabel intervening .

Kata Kunci : Kepemimpinan, Tim Kerjasama, Semangat Kerja, Kinerja karyawan

Jurnal Ekonomi dan Bisnis
is published by Faculty of Economy Universitas Islam Sultan Agung, Indonesia.

Contact: Jl. Raya Kaligawe Km.4, PO BOX 1054/SM Semarang 50112, Indonesia
Phone+62 857-2760-6666
Website: https://fe.unissula.ac.id
Email: ekobis.fe@unissula.ac.id

ISSN: 2685-4767 (Online) | 1411-2280 (Print)
DOI : 10.30659/ekobis

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Get a feed by atom here, RRS2 here and OAI Links here

View My Stats

apps