PENGARUH DANA PIHAK KETIGA (DPK), CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), NON PERFORMING FINANCING (NPF), DAN RETURN ON ASSET (ROA) TERHADAP PEMBIAYAAN MUDHARABAH

Cempaka Mulya Sapudwi, Dedi Rusdi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga (Dpk), Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Financing (NPF), Dan Return On Asset (ROA) Terhadap Pembiayaan Mudharabah, Periode penelitian yang digunakan adalah 2016-2020. Berdasarkan teknik Purposive sampling dihasilkan 45 data. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda menggunakan IBM SPSS 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dana Pihak Ketiga (DPK), berpengaruh positif signifikan terhadap pembiayaan mudharabah, Capital Adequacy Ratio (CAR) berpengaruh positif tidak signifikan terhadap pembiayaan mudharabah, Sedangkan Non Performing Financing (NPF) dan Return On Asset (ROA) berpengaruh negative tidak signifikan terhadap pembiayaan mudharabah.

Kata Kunci : DPK, CAR, NPF, ROA, Pembiayaan Mudharabah

Full Text:

PDF

References


Andriani, V., & Pakkanna, M. (2019). Analisi Non Performing Financing, Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy ratio, Dan Financing to Deposit Terhadap Total Pembiayaan. Jurnal Ekonomi Syariah Dan Filantropi Islam, 3(2), 149–163. https://doi.org/10.22236/alurban

Anwar, C., & Miqdad, M. (2017). Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Capital Adequacy Ratio (CAR), Return On Asset (ROA) Terahadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Tahun 2008 - 2012. Riset Dan Jurnal Akuntansi, 1(1), 42–47.

Arifin, Z. (2020). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah BPRS. Jurnal Akuntansi Unesa, 9(1).

Aziza, ratu V. S., Ade, & Mulazid, S. (2017). Analisis Pengaruhy Ratio, Dana Pihak Ketiga, Non Perfoming Financing, Capital Adequacy Ratio, Modal Sendiri Dan Marjin Keuntungan Terhadap Pemiayaan Murabahah. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 2(1).

Bakti, N. S. (2018). Analisis Dpk, Car, Roa Dan Npf Terhadap Pembiayaan Pada Perbankan Syariah. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 17(2), 15. https://doi.org/10.20961/jbm.v17i2.17180

Choirudin, A., & Praptoyo, S. (2017). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Pembiayaan Bagi Hasil Mudharabah Pada Bank Umum Syariah. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 6(9).

Destiana, R. (2016). Analisis Dana Pihak Ketiga dan Risiko Terhadap Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah Pada Bank Syariah di Indonesia. Jurnal Logika, XVII(2), 42–54.

Dewi, S. N., & Saleh, M. (2020). Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Tingkat Bagi Hasil Dan Non Performing Financing Terhadap Pembiayaan Mudharabah. Journal of Accounting And Financial, 5(1), 14–24.

Esra Louvisa, D., Tarigan, L., & Sembiring Carolina, C. F. (2017). PENGARUH PROFITABILTAS DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN. 2(2), 52–64.

Jamilah. (2016). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Jurna Ilmu Dan Riset Akuntansi, 5(4).

Latif, C. A., & Akuntansi. (2020). Pembiayaan Mudharabah Dan Pembiayaan Musyarakah Di Perbankan Syariah. Jurnal Ilmu Akuntansi Dan Bisnis Syariah, 2(1).

Mujiono, H. P., & Prijati. (2017). Pengaruh CR, DER, ROA, dan EPS Terhadap Harga Saham Food and Beverages. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 6(3), 1–17.

Nafis, R. K., & Sudarsono, H. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia. Accounting Analysis Journal, 7(1), 164–173. https://doi.org/10.15294/aaj.v2i1.1178

Ningsih, D. F. (2017). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode 2013-2016. Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi 6, 6(04), 151. http://riset.unisma.ac.id/index.php/jra/article/view/352

Pratiwi, F. N. (2018). Pengaruh FDR, DPK, ROA Terhadap Pembiayaan di Bank Syariah (Studi Kasus Pada Bank Syariah Mandiri). Ikatan Ahli Ekonomi Islam (IAEI), 01(03), 37–48.

Sulvia, S. (2016). Analisis Penerapan PSAK 105 AtasPembiayaan Mudharabah Pada BMT UGt Sidogiri Cabang Gebang Jember. Jurnal Ekonomi Dan Akuntansi Syariah, 1–15.

Wahyuni, A. N., & K.H., S. (2018). Analisis Likuiditas, Solvabilitas, Dan Aktivitas Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Manajemen, 15(1), 1–17. https://doi.org/10.25170/jm.v15i1.95

Zulfina, E. (2017). Analisis Pengaruh Return On Asset (ROA, Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Financing (NPF) Dan Dana Pihak Ketiga (DPK) Terhadap Pembiayaan Murabahah Pada Perbankan Syariah. Skripsi.

Prastyo, H. D., & Anwar, S. (2021). Pengaruh Inflasi, GDP, CAR, dan FDR Terhadap Non Performing Financing(NPF) Bank Umum Syariah. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisni, Dan Sosial (EMBISS), 1(4), 353–362


Refbacks

  • There are currently no refbacks.