Hubungan Antara Resiliensi Akademik Dengan Motivasi Berprestasi Pada Siswa Kelas Xi Sma Negeri 1 Purwodadi Dalam Menghadapi Tantangan Akademik

Alfina Nurusa’adah, Ratna Supradewi

Abstract


Resiliensi akademik merupakan faktor kunci yang mendukung kemampuan siswa dalam menghadapi dan beradaptasi dengan tekanan akademik yang semakin kompleks. Kemampuan mengelola stres dan mengatasi tantangan dalam proses pembelajaran dapat meningkatkan motivasi siswa untuk meraih prestasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara resiliensi akademik dan motivasi berprestasi pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Purwodadi dalam konteks menghadapi tantangan akademik. Populasi dalam penelitian ini mencakup seluruh siswa kelas XI SMA Negeri 1 Purwodadi, dengan sampel sebanyak 245 siswa yang dipilih menggunakan teknik cluster random sampling. Instrumen penelitian terdiri dari skala motivasi berprestasi yang dikembangkan berdasarkan teori Cherniss & Goleman (2001) dengan reliabilitas 0,872 dan skala resiliensi akademik yang mengacu pada teori Cassidy (2016) dengan reliabilitas 0,876. Analisis data dilakukan menggunakan teknik korelasi product moment. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan positif yang signifikan antara resiliensi akademik dan motivasi berprestasi dengan koefisien korelasi (rxy) sebesar 0,506 dan tingkat signifikansi 0,000 (p<0,05). Temuan ini mengindikasikan bahwa semakin tinggi resiliensi akademik siswa, semakin tinggi pula motivasi berprestasi mereka dalam menghadapi tantangan akademik. Implikasi dari penelitian ini dapat menjadi acuan bagi pendidik dan orang tua dalam mengembangkan strategi untuk meningkatkan resiliensi akademik dan motivasi berprestasi siswa.


Keywords


motivasi berprestasi, resiliensi akademik

Full Text:

PDF

References


Adhi Mulya, H., & Sri Indrawati, E. (2016). Hubungan antara motivasi berprestasi dengan stres akademik pada mahasiswa tingkat pertama fakultas psikologi universitas diponegoro semarang (Vol. 5, Issue 2).

Ashari, I. N. (2013). Hubungan antara motivasi berprestasi denganhasil belajar pendidikan agama islam siswa kelas viii smp negeri 3 batang hari tahun pelajaran 2012/2013.

Avita Nurhidayah, D. (2016). Pengaruh motivasi berprestasi dan gaya belajar terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran matematika smp. In Jurnal Dimensi Pen-didikan dan Pembelajaran (Vol. 3, Issue 2).

Barseli, M., Ahmad, R., & Ifdil, I. (2018). Hubungan stres akademik siswa dengan hasil belajar. Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(1), 40. https://doi.org/10.29210/120182136

Budiarto, D. A., & Setiowati, E. A. (2021). Motivasi Berprestasi ditinjau dari Dukungan Sosial dan Resiliensi pada Remaja dengan Orangtua Tunggal. Jurnal Psikologi Terapan (JPT), 4(2), 82. https://doi.org/10.29103/jpt.v4i2.10204

Cassidy, S. (2016). The Academic Resilience Scale (ARS-30): A new multidimensional construct measure. Frontiers in Psychology, 7(NOV). https://doi.org/10.3389/fpsyg.2016.01787

Cherniss, C., & Goleman, D. (2001). The Emotionally Intelligent Workplace. Jossey-Bass a willey company.

Datu, J. A. D., & Yang, W. (2019). Academic buoyancy, academic motivation, and aca-demic achievement among filipino high school students. Current Psychology, 40(8), 3958–3965. https://doi.org/10.1007/s12144-019-00358-y

Desmita. (2017). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. PT Remaja Rosdakarya.

Dewi, P. T. (2023). Motivasi Belajar Peserta Didik Pasca Pandemi Covid-19. In Halaman 12-24 (Vol. 5, Issue 1).

Dweck, C. S. (2006). Mindset : The New Psychology of Success - PDFDrive.com.

Febrianti, E. L., Rohaeti, E. E., & Ningrum, D. S. A. (2022). Profil Motivasi Berprestasi Siswa Sma Negeri 1 Ngamprah. Fokus (Kajian Bimbingan & Konseling Dalam Pendidikan), 5(3), 237–245. Https://Doi.Org/10.22460/Fokus.V5i3.8018

Fikri, V. R., & Ansyah, H. (2023). Relationship Between Achievement Motivation With Ac-ademic Stress In Students Ma Salafiyah Tanggulangin Sidoarjo [Hubungan Antara Motivasi Berprestasi Dengan Stres Akademik Pada Siswa Ma Salafiyah Tanggulangin Sidoarjo].

Hendriani, W. (2017). Adaptasi Positif Pada Resiliensi Akademik Mahasiswa Doktoral. In Terakreditasi B Oleh Dikti (Vol. 14, Issue 2).

Khotimah, K., Nur Budiono, A., & Wahyuni. (2022). Hubungan Motivasi Belajar dengan Resiliensi Akademik Siswa. http://ejurnal.uij.ac.id/index.php/CONS

Martin, A. (2002). Motivation and academic resilience: Developing a model for student enhancement Academic resilience. In Australian Journal of Education (Vol. 46, Issue I). Schunk.

Martin, A. J., & Marsh, H. W. (2003). Academic Resilience and the Four Cs: Confidence, Control, Composure, and Commitment.

Meiranti, E., & Sutoyo, A. (2020). Hubungan antara Kecerdasan Spiritual dengan Resili-ensi Akademik Siswa SMK di Semarang Utara. Indonesian Journal of Counseling and Development, 2(2), 119–130. https://doi.org/10.32939/ijcd.v1i2.601

Permana, D. (2018). Peran Spiritualitas Dalam Meningkatkan Resiliensi Pada Residen Narkoba. Syifa Al-Qulub, 2(2), 21–32. https://doi.org/10.15575/saq.v2i2.2972

Permata Sari, P., & Indrawati, E. (2016). Hubungan Antara Dukungan Sosial Teman Sebaya Dengan Resiliensi Akademik Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Jurusan X Fakultas Teknik Universitas Diponegoro (Vol. 5, Issue 2).

Riaz, T., Ali, A., Khan, A., & Ullah, R. (2024). The Association of Achievement Motiva-tion and Student’s Academic Resilience. Journal of Asian Development Studies, 13(3), 1213–1221. https://doi.org/10.62345/jads.2024.13.3.99

Sahidin, L., & Jamil, D. D. (2013). Pengaruh Motivasi Berprestasi dan Persepsi Siswa Tentang Cara Guru Mengajar Terhadap Hasil Belajar Matematika (Vol. 4).

Santrock, J. (2008). Psikologi pendidikan. Kencana.

Sholichah, I. F., Paulana, A. N., & Fitriya, P. (2018). Self-Esteem Dan Resiliensi Akademik Mahasiswa.

Skinner, E. A., & Pitzer, J. R. (2012). Developmental dynamics of student engagement, coping, and everyday resilience. In Handbook of Research on Student Engagement (pp. 21–44). Springer US. https://doi.org/10.1007/978-1-4614-2018-7_2

Sukmadinata. (2005). Landasan Psikologi Proses Pendidikan. PT. Remaja Rosdakarya Offset.

Suryabrata, S. (2006). Psikologi pendidikan. PT Raja Grafindo Persada.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Proyeksi by https://jurnal.unissula.ac.id/index.php/takaya/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics Made Easy - StatCounter View My Stat