PERAN ORGANISASI INTRA SEKOLAH (OSIS) DALAM MEWUJUDKAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

Purwani Puji Utami, Tuswan Purwanto

Abstract


Organisasi Siswa Instra Sekolah (OSIS) merupakan wadah organisasi yang sah yang ada di sekolah. Disamping berorganisasi, siswa juga dapat bealajar mengenai jiwa kepemimpinan, gotong royong, dan kerjasama untuk mencapai suatu tujuan bersama. Profil Pelajar Pancasila merupakan salah satu terobosan yang dikeluarkan Kemendikbudristek dalam upaya mengembang.kan pelajar yang beriman, kebhinekaan global, mandiri, gotong royong,bernalar kritis dan kreatif. Oleh karena itu,penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana peran Osis dalam mewujudkan profil pelajar pancasila. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kepustakaan (Library Research ). Hasil dari penelitian ini adalah 1. Kajian tentang organisasi siswa intra sekolah (OSIS). 2 kajian tentang Profil Pelajar Pancasila 3. Peran organisasi siswa intra sekolah dalam mewujudkan Profil Pelajar Pancasila. Dengan harapan para praktisi pendidikan dapat lebih memahami peran penting sebuah oraganisasi siswa intra sekolah dalam pembinaan siswa guna mewujudkan Profil Pelajar Pancasila

References


admin, (2022) PELAKSANAAN P5 (PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA) [online]. tersedia : https://sman2pacitan.sch.id/2022/10/31/pelaksanaan-p5-projek-penguatan-profil-pelajar-pancasila/#:~:text=Berdasarkan%20Permendikbudristek%20No.,disusun%20berdasarkan%20Standar%20Kmetensi%20Lulusan.[diunduh 9 november 2022]

Bantam, D. J. (2022). Kepemimpinan Dalam Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS). Indonesian Psychological Research, [online] 4(2), 92–101. Retrieved from tersedia: http://jurnalfpk.uinsby.ac.id/index.php/IPR/article/view/694 [diunduh 9 november 2022]

ILMI PUTRI, AGHNI. 125010062 (2016) PERANAN ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH DALAM MEMBINA SIKAP KEPEMIMPINAN SISWA (Studi Deskriptif di SMA Puragabaya Bandung). Skripsi(S1) thesis, FKIP UNPAS. [online] Tersedia : http://repository.unpas.ac.id/13229/5/ [diunduh 9 november 2022]

Juniardi, Wilman. (2020) Calon Anak OSIS? Wajib Tahu Hal-hal berikut ini! [Online] Tersedia :https://www.quipper.com/id/blog/tips-trick/school-life/osis/ School Life[diunduh 9 november 2022]

Kemendikbud, (2022) PANDUAN PENGEMBANGAN Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasilan 2022 [online] tersedia : https://kurikulum.kemdikbud.go.id/wp-content/uploads/2022/06/Panduan-Penguatan-Projek-Profil-Pancasila.pdf [diunduh 9 november 2022]

Nursanti, Dyah (2013) PERANAN ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH DALAM MEMBENTUK KARAKTER SISWA SMP NEGERI DI KABUPATEN MAGELANG. S1 thesis, UNY. [online]. Tersedia : https://eprints.uny.ac.id/23960/4/4.%20BAB%20II.pdf [diunduh 9 november 2022]

PRIMA MELATI, VIVI (2017) PENGARUH KEAKTIFAN SISWA DALAM ORGANISASI INTRA SEKOLAH (OSIS) DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 8 KOTA JAMBI. PENGARUH KEAKTIFAN SISWA DALAM ORGANISASI INTRA SEKOLAH (OSIS) DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 8 KOTA JAMBI. [online]. Tersedia https://repository.unja.ac.id/1919/1/ARTIKEL%20ILMIAH%20vivi.pdf [diunduh 9 november 2022]

Primadia Adara. Sejarah OSIS – Pengertian, Tujuan, Fungsi dan Perangkatnya (Secara Umum) [online] tersedia : https://sejarahlengkap.com/organisasi/sejarah-osis [diunduh 9 november 2022]


Refbacks

  • There are currently no refbacks.