PERANCANGAN ULANG STRUKTUR ATAS GEDUNG A RUMAH SUSUN POLITEKNIK PEKERJAAN UMUM (PU) SEMARANG
Abstract
Gedung A Rumah Susun Politeknik Pekerjaan Umum Semarang yang memiliki 8 lantai dirancang menggunakan struktur rangka beton bertulang. Gedung ini memiliki fungsi sebagai tempat tinggal mahasiswa/i Politeknik Pekerjaan Umum Semarang.
Perancangan struktur Gedung A Rumah Susun Politeknik Pekerjaan Umum Semarang ini mengacu pada peraturan SNI 1726:2019, SNI 2847:2019 dan SNI 1727:2019. Software menggunakan ETABS V18.1.1 yang berfungsi untuk perancangan permodelan, pembebanan, pelat, balok, kolom, dinding geser. Gedung ini menggunakan sistem ganda yaitu, Sistem Rangka Pemikul Momen Khusus (SRPMK) dan Sistem Dinding Struktural Khusus (SDSK).
Hasil analisis gaya geser lantai akibat beban statik arah x dan arah y diperoleh nilai 1.038,68 kN. Beban gempa dinamik senilai 855,92 untuk arah x dan 922,13 untuk arah y. Simpangan antar lantai senilai 147,88 untuk arah x dan 146,18 untuk arah y. Pada perancangan Strong Column Weak Beam telah memenuhi syarat ∑Mnc > 1,2Mnb dengan diperoleh hasil 1068,27 ≥ 429,04
Kata Kunci : Rumah Susun ; SDSK ; SRPMK
Full Text:
PDFReferences
Standardisasi Nasional Indonesia. (2019). SNI 1726:2019 “Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Struktur Bangunan Gedung dan Nongedungâ€. BSN, Jakarta, Indonesia.
Standardisasi Nasional Indonesia. (2019). SNI 2847:2019 “Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung dan Penjelasanâ€. BSN, Jakarta, Indonesia.
Standardisasi Nasional Indonesia. (2020). SNI 1727:2020 “Beban Desain Minimum dan Kriteria Terkait Untuk Bangunan Gedung dan Struktur Lainâ€. BSN, Jakarta, Indonesia.
Noer, Adji, Alim Agus, and Joko Prayogi. (2022). â€REDESAIN GEDUNG HOTEL 12 LANTAI (Studi Pada Gedung SkySuites Soho Kedung Baruk Surabaya)â€. Semarang: Universitas Islam Sultan Agung Semarang
SALAMAH, UMI. (2015). “PERENCANAAN ULANG STRUKTUR ATAS GEDUNG (OK,CSSD) RUMAH SAKIT PARU JEMBER 8 LANTAI DENGAN STRUKTUR BETON BERTULANG MENGGUNAKAN SRPMMâ€. Jember: Universitas Jember
Septiyadi, muchammad Danang Fajri dan Alleandro Cahya Pratama. (2022). “PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL TUJUH LANTAI ADHYASTA ABIMANA SEMARANGâ€. Semarang: Universitas Semarang
Fadli, M. Hamzah. (2015). “Aplikasi ETABS pada Perancangan Gedung 15 Lantai Dengan Struktur Beton Bertulang Menggunakan Sistem Ganda Sebagai Penahan Beban Gempa Sesuai SNI 1726:2012â€. Jakarta: Universitas Gunadarma
Imran, I. dan Zulkifli, E. (2014). â€Perencanaan Dasar Struktur Beton Bertulangâ€. Bandung: ITB Press
Imran, I. dan Hendrik, F. (2016). “Perencanaan Lanjut Struktur Beton Bertulangâ€. Bandung: ITB Press
Frinsilia Jaglien Liando dkk. (2020). Perencanaan Struktur Beton Bertulang Gedung Kuliah 5 Lantai. Jurnal Sipil Statik. Vol 8, Nomer 4: 471-482. Manado: Universitas Sam Ratulangi Manado
Laresi, Y. T. (2017). Analisis Pushover Terhadap Ketidakberaturan Struktur Gedung Universitas 9 Lantai, Skripsi. Jakarta: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Bakrie
Puspita, Rizka Rahmi. (2017). Desain Struktur Gedung Hotel Swiss-Bellin Darmocentrum Pekerjaan Balok-Plat Lantai. Surabaya: ITS Digilib
Raga, Chyntya Novita. (2021). Perencanaan Ulang Struktur Atas dan Utama Gedung Perkantoran Bumi Mandiri Surabaya Jawa Timur. Malang: Politeknik Negeri Malang
Refbacks
- There are currently no refbacks.