STUDI LITERATUR: PENGARUH KAWASAN PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI TERHADAP PERUBAHAN GUNA LAHAN

Shofia Luthfiatin, Mohammad Agung Ridlo

Abstract


ABSTRACT

College activity became one of the influences to change land use. Presence college activity can cause other activities like increasing demand for land, an increase in economic cause community request and others. This study uses literature study in influences to change of land use, with taking case study in UNNES, HALUOLEO, UNSOED, IPB, UNDIP, and other universities in Yogyakarta. The result of this study can be concluded that college activities have a role in the change of land use. College activity can be forms the land use and other activity that grow from the presence of college activity like an increase in economy and another infrastructure.

Keyword: land use, college activity, university

 

 ABSTRAK

Aktivitas perguruan tinggi menjadi salah satu yang mempengaruhi perubahan penggunaan lahan. Adanya perguruan tinggi dapat menimbulkan aktivitas-aktivitas lainnya seperti meningkatnya permintaan kebutuhan lahan, perekonomian yang meningkat karena sebuah permintaan dari kehidupan masyarakat baik pendatang maupun masyarakat asli. Penelitian ini menggunakan studi literatur pengaruh perubahan penggunaan lahan, dengan mengambil studi kasus di UNNES, HALUOLEO, UNSOED, IPB, UNDIP, dan Perguruan Tinggi Yogyakarta. Hasil dari kajian tersebut dapat disimpulkan bahwa adanya aktivitas perguruan tinggi mempunyai peran dalam perubahan penggunaan lahan. Aktivitas perguruan tinggi dapat membentuk tatanan lingkungan dalam hal pola penggunaan lahan dan juga aktivitas lain yang tumbuh dari adanya aktivitas perguruan tinggi seperti perkonomian dan juga sarana prasarana.

Kata Kunci: penggunaan lahan, aktivitas kampus, universitas


Keywords


land use

Full Text:

PDF

References


Bintarto, R. (1989). Interaksi Kota Desa dan Permasalahannya. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Jayadinata, Johara T. (1986). Tata Guna Tanah dalam Perencanaan Pedesaan, dan Wilayah. Bandung: Penerbit Institut Teknologi Bandung (ITB)

Jayadinata, Johara T. (1999). Tata Guna Tanah Dalam Perencanaan Pedesaan Perkotaan & Wilayah, Cetakan ketiga, Penerbit ITB Bandung, Bandung

Sujarto. Djoko. (1989). Faktor Sejarah Perkembangan Kota Dalam Perencanaan Perkembangan Kota. Bandung. Fakultas Teknik Sipil Dan Perencanaan Bandung.

Yunus,Sabari. (2005). Struktur Tata Ruang Kota. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Munggiarti, A., & Buchori, I. (2015). Pengaruh keberadaan perguruan tinggi terhadap perubahan morfologi kawasan sekitarnya. Geoplanning: Journal of Geomatics and Planning, 2(1), 51-68.

Prasetyo, Y., & Hariyono, P. (2014). Dampak Spasial Kehadiran Kampus Universitas Diponegoro 01 Kawasan Tembalang Semarang (The Spatial Impact of the College Attendance at Diponegoro University Area of Tembalang Semarang). Tesa Arsitektur, Journal of Architectural Discourses, 12(1), 58.

Pratiwi, R. I., & Agustina, I. H. (2019). Identifikasi Perubahan Penggunaan Lahan di Kawasan Pendidikan Tinggi (Studi Kasus di Kecamatan Dramaga Kabupaten Bogor dan Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang).

Wulangsari, A., & Pradoto, W. (2013). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pola Penggunaan Lahan Akibat Keberadaan Kawasan Pendidikan Unnes (Studi Kasus: Kawasan Sekaran, Kecamatan Gunungpati). Teknik PWK (Perencanaan Wilayah Kota), 2(3), 468-480.

Ningsih, T. R. (2017). Pengaruh Keberadaan Kampus Terhadap Perubahan Fisik Kawasan Di Sekitarnya (Studi Kasus: Kawasan Babarsari, Kecamatan Depok, Yogyakarta). Jurnal Pengembangan Kota, 5(2), 159-165.

Abdul, Muiz. (2009). Analisis Perubahan Penggunaan Lahan di Kabupaten Sukabumi [Tesis], Sekolah Pascasarjana, Institut Pertanian Bogor, Bogor.

Amiruddin, Afriani. (2012). Pengaruh Keberadaan Universitas Haluoleo Terhadap Perubahan Tata Guna Lahan Di Kawasan Andonuohu Kota Kendari, Program Studi S1 Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro, Semarang.

Hamzah, F. Rachman. (2010). Kajian Pola Spasial Pertumbuhan Kawasan Perumahan Dan Permukiman Di Kecamatan Limboto Kabupaten Gorontaloâ€, Program Pascasarjana Magister Teknik Pembangunan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro, Semarang.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 Tentang Pendidikan Perguruan Tinggi




DOI: http://dx.doi.org/10.30659/pondasi.v25i1.13033

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Redaksi Pondasi PUSAT STUDI DAN KONSULTASI TEKNIK Print ISSN : 0853-814X E ISSN : 2714-7622 Gedung Fakultas Teknik lantai II Universitas Islam Sultan Agung Semarang Jl.Raya Kaligawe KM 4 PO.BOX 1235 jurnalpondasiunissula@gmail.com jurnalpondasi@unissula.ac.id Semarang 50012