PENGEMBANGAN PARIWISATA BERBASIS EDUECO TOURISM DI KABUPATEN RAJA AMPAT, PAPUA BARAT

Risal Rasyid, Mila Karmila, Hertine M Kesaulya

Abstract


ABSTRACT

This study aims to examine the concept of tourism development in Raja Ampat Regency. Tourism development is currently important for regions that have tourism potential, because in the last few decades the tourism sector is one sector that plays an important role in improving the country's economy. This study uses a mixed method, qualitative methods are used to identify the condition of tourism objects and formulate the concept of tourism development in accordance with their potential and see policies that support tourism development in Raja Ampat Regency, while the use of quantitative methods to analyze the number of visits and tourist demand using the method least square. The output of this research is the concept of tourism development in Raja Ampat Regency based on EduEco Tourism, this concept means that tourism activities in Raja Ampat focus on ecological concepts, especially on the balance of nature and the environment, and in tourism activities tourists can learn about biodiversity and tourism ecosystems in Raja Ampat.

Keywords: Tourism, Raja Ampat, Tourism Concept

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji konsep pengembangan pariwisata di Kabupaten Raja Ampat. Pengembangan pariwisata saat ini penting dilakukan oleh daerah-daerah yang memiliki potensi wisata, karena dibeberapa dekade terakhir sektor pariwisata merupakan salah satu sektor yang memiliki peran penting terhadap peningkatan ekonomi negara. Penelitian ini menggunakan metode campuran kualitatif dan kuantitaif, metode kualitatif digunakan dalam mengidentifikasi kondisi obyek wisata dan merumuskan konsep pengembangan pariwisata sesuai dengan potensi yang dimiliki serta melihat kebijakan yang mendukung pengembangan pariwisata di Kabupaten Raja Ampat, sedangkan penggunaan penggunaan kuantitatif untuk menganalisis jumlah kunjungan dan permintaan wisatawan yang menggunakan metode least square. Luaran dari penelitian ini berupa konsep pengembangan pariwisata Kabupaten Raja Ampat yang berbasis EduEco Tourism, konsep ini berarti bahwa kegiatan pariwisata di Kabupaten Raja Ampat menitikberatkan pada konsep ekologis terutama pada keseimbangan alam dan lingkungan, dan dalam kegiatan pariwisata wisatawan dapat memperoleh pembelajaran mengenai keanekaragaman hayati dan ekosistem wisata di Raja Ampat.

Kata Kunci: Pariwisata, Raja Ampat, Konsep Pariwisata


Full Text:

PDF

References


Alam, M. S., & Paramati, S. R. (2017). The dynamic role of tourism investment on tourism development and CO2 emissions. Annals of Tourism Research, 66, 213–215. https://doi.org/10.1016/j.annals.2017.07.013

Beukering (Ed.), P. van. (1992). The Economic Value of Guam’s Coral Reefs (Vol. 24). Retrieved from http://www.mendeley.com/research/the-economic-valuation-of-coral-reefs/

Haryana, A. (2020). Economic and Welfare Impacts of Indonesia’s Tourism Sector. Jurnal Perencanaan Pembangunan: The Indonesian Journal of Development Planning, 4(3), 300–311. https://doi.org/10.36574/jpp.v4i3.127

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, K. (2016). Rencana Induk Dan Rencana Detail Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Raja Ampat, Papua Barat.

Kurniawan, E. (2017). Studi Wisata Pengamatan Burung (Birdwatching) Di Lahan Basah Desa Kibang Pacing Kecamatan Menggala Timur Kabupaten Tulang Bawang Provinsi Lampung. Jurnal Sylva Lestari, 5(1), 35–46. Retrieved from https://medium.com/@arifwicaksanaa/pengertian-use-case-a7e576e1b6bf

Moira, P., Mylonopoulos, D., & Terzoglou, E. (2021). Hiking tourism: Motives and behaviours: A case study. TIMS. Acta, 15(1), 13–22. https://doi.org/10.5937/timsact15-31825

Natasha, M. (2005). Qualitative Research Methods: A Data Collector’s Field Guide. USA: U.S. Agency for International Development (USAID).

Nikijuluw, V. P. H., Papilaya, R. L., & Boli, P. (2017). Daya Dukung Pariwisata Berkelanjutan Raja Ampat. Conservation International Indonesia, 1–158.

Oh, M., Kim, S., Choi, Y., & Pratt, S. (2019). Examination of benefits sought by hiking tourists: a comparison of impact-range performance analysis and impact asymmetry analysis. Asia Pacific Journal of Tourism Research, 24(8), 850–864. https://doi.org/10.1080/10941665.2019.1635501

Raja Ampat, P. K. (2014). Rencana Induk Pengembangan Pariwisata Daerah Kabupaten Raja Ampat.

Setiawan, A., & Wulanningrum, R. (2017). Penerapan Metode Least Square dalam Menentukan Stok Pulsa pada Konter. Simki.Unpkediri.Ac.Id.

Syarifah, R., & Rochani, A. (2022). Studi Literatur: Pengembangan Desa Wisata Melalui Community Based Tourism Untuk Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Kajian Ruang, 1(1), 109. https://doi.org/10.30659/jkr.v1i1.19983

Yakup, A. P. (2021). Pengaruh Sektor Pariwisata Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia Tahun 2015-2019. Tesis, 1–125. Retrieved from https://repository.unair.ac.id/86231/%0Ahttps://repository.unair.ac.id/86231/1/TE. 05-19 Yak p ABSTRAK.pdf




DOI: http://dx.doi.org/10.30659/jkr.v2i2.27308

Refbacks

  • There are currently no refbacks.